Catatan Sendiri : Skema microdata untuk halaman web
Membuat sebuah halaman web saat ini tidak melulu cerita tentang koneksi database, visi semantik web adalah bagaimana membuat sebuah halaman web yang dapat dimaknai/dimengerti oleh mesin. Berdasarkan panduan di schema.org, halaman web atau inggrisnya webpage adalah subclass dari creative work. Setiap halaman web secara implisit diasumsikan dinyatakan dengantipe WebPage,
sehingga berbagai properti tentang webpage, seperti breadcrumb mungkin digunakan. Sebaiknya deklarasi eksplisit digunakan jika properti ini ditentukan, tetapi jika mereka ditemukan di luar sebuah itemscope, mereka akan dianggap tentang(about) halaman.
tutorial asli tentang skema webpage microdata/rdfa ini ada disini.
Contoh halaman web yang isinya artikel tanpa schema :
Dengan menggunakan microdata
Sekian dulu ya,.. namanya juga lagi belajar semantik hehe..
sehingga berbagai properti tentang webpage, seperti breadcrumb mungkin digunakan. Sebaiknya deklarasi eksplisit digunakan jika properti ini ditentukan, tetapi jika mereka ditemukan di luar sebuah itemscope, mereka akan dianggap tentang(about) halaman.
tutorial asli tentang skema webpage microdata/rdfa ini ada disini.
Contoh halaman web yang isinya artikel tanpa schema :
Cara Mencuci Kendaraan
oleh Aryo
Mencuci kendaraan harus di awali dengan,... bla bla bla, dst
Dengan menggunakan microdata
- <div itemscope itemtype="http://schema.org/Article">
- <span itemprop="name">Cara Mencuci Kendaraan</span>
- oleh <span itemprop="author">Aryo</span>
- <span itemprop="
articleBody
">Cara Mencuci Kendaraan</span>- </div>
Sekian dulu ya,.. namanya juga lagi belajar semantik hehe..
Komentar
Posting Komentar